10 Drama Korea Sageuk Rating Tertinggi di IMDb Sepanjang Sejarah

Selasa, 30 Juli 2024 - 13:03 WIB
Namun berkat Mu-deok, Naksu bisa bertemu dengan bangsawan pria yang tampan, Jang Uk (Lee Jae-wook). Karena Jang Uk kena kutuk tak bisa menggunakan kekuatannya, Nak-su alias Mu-deok pun mengajarkannya. Serial romantis ini tayang di Netflix.

2. Six Flying Dragons (2015)





Foto: SBS

Six Flying Dragons meraih rating 8,8 dari 1,2 ribu pengguna di IMDb. Dengan membawa genre laga politik, kisahnya tentang Yi Bang-won (Yoo Ah-in) yang membantu ayahnya dalam membangun Dinasti Joseon.

Pemain lainnya dalam serial sageuk ini ada Kim Myung-min, Shin Se-kyung, Byun Yo-han, Yoon Kyun-sang, dan Chun Ho-jin. Kisah lengkapnya ada di Netflix.



1. My Dearest (2023)





Foto: MBC

Akhirnya posisi nomor satu ditempati drakor sageuk yang relatif baru, yaitu My Dearest. Ratingnya di IMDb sebesar 8,9/10 dari 2 ribu orang, dan tayang di Vidio.

Drakor romantis pemenang Best Drama Baeksang Arts Awards 2024 ini mengisahkan Lee Jang-hyun (Namkoong Min), bangsawan berhati dingin tak tertarik menjalin asmara. Namun pertemuannya dengan Yu Gil-chae (Ahn Eun-jin) membuatnya luluh.

Perempuan ini sudah dua kali gagal membina rumah tangga, tapi masih selalu ingin jatuh cinta. Namun sayangnya cinta mereka sulit disatukan karena perang yang tengah terjadi.

Itulah 10 drama Korea sageuk rating tertinggi di IMDb sepanjang sejarah. Semoga bisa menjadi panduanmu dalam memilih tontonan.
(ita)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More