Biodata dan Profil 8 Pemain Serendipity's Embrace, Drakor Komedi Romantis Terbaru

Selasa, 23 Juli 2024 - 14:49 WIB
Tinggi: 165 cm

Pendidikan: Hanyang University Jurusan Teater

Profesi: Aktris, model, pembawa acara

Agensi: Ileum Hashtag

Instagram: @wow_kimsohyun

Kim So-hyun lahir di Australia, tapi saat pindah ke Korea bersama keluarganya saat masih berusia empat tahun. Ayahnya meninggal saat ia berusia sembilan tahun.

So-hyun memulai kariernya sebagai aktris cilik pada 2006 atau saat usianya baru tujuh tahun. Pada 2007, ia mulai mendapat peran pendukung dalam drakor A Happy Woman.

Kim So-hyun sudah membintangi puluhan drama Korea, termasuk yang terpopuler adalah Who Are You: School 2015, Love Alarm, Radio Romance, My Lovely Liar, serta Bring It On, Ghost.

2. Chae Jong-hyeop sebagai Kang Hoo-yeong





Foto: tvN

Tempat/Tanggal lahir: Seoul, 19 Mei 1993

Usia: 31 tahun

Tinggi: 186 cm

Pendidikan: di Afrika Selatan (5 tahun) dan Thailand

Profesi: Aktor, model

Agensi: YNK Entertainment

Instagram: @chaejh_

Chae Jong-hyeop jadi salah satu aktor yang dibebaskan dari wamil, karena ia menderita epilepsi. Ia telah membintangi nyaris 20 serial, dengan debut akting pada 2016 lewat Webtoon Hero - Tundra Show Season 2.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More