10 Karakter Anime dengan Jubah Paling Keren dan Stylish
Kamis, 30 November 2023 - 19:19 WIB
Di antara mereka, penampilan Hashira Api, Kyojuro Rengoku, terlihat paling khas. Dia menambahkan jubah putih sepinggang dengan gambar dan pola api di bagian bawah. Penampilan itu membuatnya terlihat keren dan khas. Terlebih, desainnya cocok dengan rambut dan tsuba api pedang Nichirin-nya.
Foto: Movie Morgue Wiki – Fandom
Lelouch Lamperouge sudah menjadi protagonis keren di Code Geass. Dia punya motivasi kuat untuk membebaskan Jepang dari jajahan Kekaisaran Suci Britannia, tempat asalnya. Begitu mendapatkan kekuatan Geass dari cewek misterius CC, Lelouch pun segera bertindak.
Mengasumsikan identitas rahasianya sebagai Zero, Lelouch pun memimpin pemberontakan. Dia terlihat keren sebagai Zero dengan kostum hitam ungunya lengkap dengan helm dan jubah lebar berjuntai. Penampilan khas Lelouch ini menyembunyikan fakta kalau dia sebenarnya hanyalah anak SMA dan seorang pangeran yang dikucilkan.
1. Lelouch Lamperouge — Code Geass
Foto: Movie Morgue Wiki – Fandom
Lelouch Lamperouge sudah menjadi protagonis keren di Code Geass. Dia punya motivasi kuat untuk membebaskan Jepang dari jajahan Kekaisaran Suci Britannia, tempat asalnya. Begitu mendapatkan kekuatan Geass dari cewek misterius CC, Lelouch pun segera bertindak.
Mengasumsikan identitas rahasianya sebagai Zero, Lelouch pun memimpin pemberontakan. Dia terlihat keren sebagai Zero dengan kostum hitam ungunya lengkap dengan helm dan jubah lebar berjuntai. Penampilan khas Lelouch ini menyembunyikan fakta kalau dia sebenarnya hanyalah anak SMA dan seorang pangeran yang dikucilkan.
(alv)
Lihat Juga :
tulis komentar anda