5 Drama Korea Baru Tayang Februari 2022, Bertabur Bintang Besar!
loading...
A
A
A
4. Juvenile Justice (25 Februari)
Foto: Netflix
Juvenile Justice adalah drama hukum berjumlah 10 episode yang akan tayang di Netflix. Berpusat pada kasus-kasus kejahatan yang dilakukan oleh anak di bawah umur, drama ini bercerita tentang hakim perempuan tangguh dan dingin Shim Eun-sok (Kim Hye-soo) yang terkenal akan ketidaksukaannya pada anak-anak. Namun ia justru harus menangani kasus-kasus kompleks dalam pengadilan anak-anak.
Serial ini juga dibintangi Kim Mu-yeol dalam peran televisi pertamanya setelah Bad Guys 2pada 2017. Juga ada aktor veteran Lee Sun-min, yang baru-baru ini muncul dalam film Netflix yang tayang tahun lalu The 8th Night.
Baca Juga: 3 Cameo Artis yang Tak Terduga dalam All of Us Are Dead
5. Military Prosecutor Doberman (28 Februari)
Foto: tvN
Military Prosecutor Doberman adalah drama produksi tvN. Berkisah tentang Do Bae-man (Ahn Bo-hyun) seorang jaksa yang acuh tak acuh dan merasa tidak terikat dengan pekerjaannya. Sementara Cha Woo-in (Jo Bo-ah) adalah putri tunggal dari keluarga kaya yang memilih menjadi jaksa militer untuk membalaskan dendamnya.
Keduanya pada akhirnya harus bergabung untuk memerangi kejahatan di dalam militer Korea Selatan. Military Prosecutor Doberman juga akan dibintangi oleh banyak bintang lainnya seperti Oh Yeon-su, Kim Young-min, dan Kim Woo-seok.
Putri Monica
Kontributor GenSINDO
Politeknik Negeri Media Kreatif
Instagram: @am_p.m
Foto: Netflix
Juvenile Justice adalah drama hukum berjumlah 10 episode yang akan tayang di Netflix. Berpusat pada kasus-kasus kejahatan yang dilakukan oleh anak di bawah umur, drama ini bercerita tentang hakim perempuan tangguh dan dingin Shim Eun-sok (Kim Hye-soo) yang terkenal akan ketidaksukaannya pada anak-anak. Namun ia justru harus menangani kasus-kasus kompleks dalam pengadilan anak-anak.
Serial ini juga dibintangi Kim Mu-yeol dalam peran televisi pertamanya setelah Bad Guys 2pada 2017. Juga ada aktor veteran Lee Sun-min, yang baru-baru ini muncul dalam film Netflix yang tayang tahun lalu The 8th Night.
Baca Juga: 3 Cameo Artis yang Tak Terduga dalam All of Us Are Dead
5. Military Prosecutor Doberman (28 Februari)
Foto: tvN
Military Prosecutor Doberman adalah drama produksi tvN. Berkisah tentang Do Bae-man (Ahn Bo-hyun) seorang jaksa yang acuh tak acuh dan merasa tidak terikat dengan pekerjaannya. Sementara Cha Woo-in (Jo Bo-ah) adalah putri tunggal dari keluarga kaya yang memilih menjadi jaksa militer untuk membalaskan dendamnya.
Keduanya pada akhirnya harus bergabung untuk memerangi kejahatan di dalam militer Korea Selatan. Military Prosecutor Doberman juga akan dibintangi oleh banyak bintang lainnya seperti Oh Yeon-su, Kim Young-min, dan Kim Woo-seok.
Putri Monica
Kontributor GenSINDO
Politeknik Negeri Media Kreatif
Instagram: @am_p.m
(ita)