Inilah Band dan Musisi Era 1960-an hingga 1990-an yang Jadi Favorit Gen Z

Sabtu, 29 Agustus 2020 - 13:42 WIB
loading...
A A A
1. Sheila On 7 – 18,8%
2. Westlife – 18,8%
3. Celine Dion/Dewa 19/Peterpan (NOAH) - 9,4%
4. Lain- Lain – 34,2%

Band asal Yogyakarta, Sheila on 7 (S07) mampu mengalahkan nama-nama besar di dunia internasional untuk urusan keakraban di telinga pendengar Gen Z di Indonesia. Ini bisa jadi ada kaitannya dengan beberapa lagu S07 yang jadi soundtrack film, juga di-cover musisi terkini, misalnya "Sephia" yang dinyanyikan ulang Gamaliel dan Jevin.

Band lokal lainnya yang masuk peringkat atas adalah Dewa 19 dan NOAH, yang emang masih aktif warawiri di panggung musik Indonesia. Ini jadi bukti bahwa untuk era 1990-an, pendengar dari kalangan Gen Z masih lebih suka mendengar karya musisi lokal.

Sheila on 7 berbagi tempat dengan boyband legendaris asal Irlandia, Westlife. Sementara boyband seangkatan mereka seperti Backstreet Boys dan N'sync gak berhasil mencatat angka yang signifikan.



GenSINDO
Poppy Fadhilah
Politeknik Negeri Jakarta
(it)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0810 seconds (0.1#10.140)