5 Fakta Menyedihkan Huening Bahiyyih Kep1er, Dicinta sekaligus Dibenci
Selasa, 25 Januari 2022 - 09:27 WIB
JAKARTA - Huening Bahiyyih bisa jadi adalah member girl group rookie Kep1er yang paling banyak menyita perhatian para penggemar K-pop di seluruh dunia.
Sejak keikusertaannya dalam ajangsurvival show Girls Planet 999, idol dengan nama asli Bahiyyih Jaleh Huening ini sudah banyak menjadi bahan perbincangan, baik dalam forum daring maupun di media sosial. Sayangnya, kebanyakan berita yang muncul adalah berita yang tidak mengenakkan untuk penyanyi berdarah Korea-Amerika yang lahir pada27 Juli 2004 tersebut.
Berikut beberapa fakta menyedihkan yang pernah menimpa Huening Bahiyyih.
1. Jadi Korban Perisakan hanya karena Ia Adik Huening Kai TXT
Foto: Tiktok @official_kep1er
Saat netizen tahu bahwa Bahiyyih adalah adik Kai TXT, mereka langsung menganggap Bahiyyih hanya memanfaatkan kepopuleran kakak lelakinya itu. Apalagisaat ia diumumkan masuk dalam final line up Girls Planet 999 bersama dengan delapan orang lainnya, Bahiyyih dituding berhasil debut karena popularitas kakaknya itu.
Bukan cuma itu, bahkan sampai ada petisi ke Blue House agar Bahiyyih dikeluarkan dari Kep1er. Tentu saja, petisi ini dianggap konyol oleh banyak orang.
Gara-gara ini, Huening Kai TXT sampai harus meminta maaf pada adiknya, dan ia mengatakan bahwa ia mendukung Bahiyyih atas debutnya sebagai member Kep1er.
2. Tidak Dianggap sebagai Member Kep1er
Foto:Instagram @official.kep1er
Banyak dari Kep1ian Korea, sebutan untuk fandom Kep1er yang hanya mendukung OT8 (semua member kecuali Bahiyyih) sejak pengumuman debut. Mereka melontarkan komentar negatif kepada Bahiyyih yang menyatakan dia tidak pantas untuk debut sebagai member Kep1er.
Bahkan saat video fancamBahiyyih menjadi yang paling banyak ditonton dibanding member Kep1er lainnya, mereka menuduh penggemar internasional Kep1er hanya fokus menonton video Bahiyyih saja.
3. Mendapat Bagian Menyanyi Paling Sedikit
Foto:YouTube KBS WORLD TV
Bahiyyih mendapat partpaling sedikit pada lagu debut Kep1er berjudul WA DA DA, padahal ia adalah member paling populer.
Tidak hanya part dalam bernyanyi, Bahiyyih juga mendapatkan screen time yang sedikit dalam video musiknya.
Sejak keikusertaannya dalam ajangsurvival show Girls Planet 999, idol dengan nama asli Bahiyyih Jaleh Huening ini sudah banyak menjadi bahan perbincangan, baik dalam forum daring maupun di media sosial. Sayangnya, kebanyakan berita yang muncul adalah berita yang tidak mengenakkan untuk penyanyi berdarah Korea-Amerika yang lahir pada27 Juli 2004 tersebut.
Berikut beberapa fakta menyedihkan yang pernah menimpa Huening Bahiyyih.
1. Jadi Korban Perisakan hanya karena Ia Adik Huening Kai TXT
Foto: Tiktok @official_kep1er
Saat netizen tahu bahwa Bahiyyih adalah adik Kai TXT, mereka langsung menganggap Bahiyyih hanya memanfaatkan kepopuleran kakak lelakinya itu. Apalagisaat ia diumumkan masuk dalam final line up Girls Planet 999 bersama dengan delapan orang lainnya, Bahiyyih dituding berhasil debut karena popularitas kakaknya itu.
Bukan cuma itu, bahkan sampai ada petisi ke Blue House agar Bahiyyih dikeluarkan dari Kep1er. Tentu saja, petisi ini dianggap konyol oleh banyak orang.
Gara-gara ini, Huening Kai TXT sampai harus meminta maaf pada adiknya, dan ia mengatakan bahwa ia mendukung Bahiyyih atas debutnya sebagai member Kep1er.
2. Tidak Dianggap sebagai Member Kep1er
Foto:Instagram @official.kep1er
Banyak dari Kep1ian Korea, sebutan untuk fandom Kep1er yang hanya mendukung OT8 (semua member kecuali Bahiyyih) sejak pengumuman debut. Mereka melontarkan komentar negatif kepada Bahiyyih yang menyatakan dia tidak pantas untuk debut sebagai member Kep1er.
Bahkan saat video fancamBahiyyih menjadi yang paling banyak ditonton dibanding member Kep1er lainnya, mereka menuduh penggemar internasional Kep1er hanya fokus menonton video Bahiyyih saja.
3. Mendapat Bagian Menyanyi Paling Sedikit
Foto:YouTube KBS WORLD TV
Bahiyyih mendapat partpaling sedikit pada lagu debut Kep1er berjudul WA DA DA, padahal ia adalah member paling populer.
Tidak hanya part dalam bernyanyi, Bahiyyih juga mendapatkan screen time yang sedikit dalam video musiknya.
tulis komentar anda