Ini Makna dan Manfaat Lain Tarian Sufi Selain untuk Meditasi Diri

Jum'at, 15 Mei 2020 - 18:00 WIB
Tarian sufi sebagai sebuah tarian yang penuh pengendalian kesadaran bahkan sering diklaim sebagai obat yang bagus untuk meredakan rasa sakit.

Melansir dari CNN, Fadel Zeidan, seorang asisten profesor di Departemen Anestesiologi di Universitas California, San Diego, mengatakan bahwa ada bukti tarian sufi punya manfaat kesehatan secara keseluruhan.

Zeidan juga mengungkapkan sebuah fakta yang cukup mengejutkan, yakni bahwa saat para sufi menarikan tarian tersebut, maka secara gak langsung orang yang menyaksikan tarian itu akan mendapat manfaat penyembuhan untuk kesehatan, termasuk rasa sakit dan patah hati.

Nah, buat kamu yang lagi patah hati dan pengen lebih dekat dengan sang Pencipta, mungkin mau belajar dan mencoba tarian sufi ini?

Sofia Hanifah

Kontributor GenSINDO

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Instagram: @sofiahnfh
(it)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More