Biodata dan Profil 10 Pemain Hierarchy, Drakor Thriller Bullying di Sekolah

Sabtu, 08 Juni 2024 - 11:04 WIB
Eun-bin melakukan karier aktingnya pada 2018 sebagai pemain pendukung dalam drama Korea Bad Papa. Ia mulai menekuni dunia akting dengan terlibat bermain dalam serial Youth of May, At a Distance, Spring Is Green, Dear.M, dan Duty after School Part 1 dan Part 2.

Dalam usianya yang masih muda, Eun-bin berhasil meraih penghargaan Popularitas Aktris dari K-Model Awards with AMF GLOBALpada 2021.

7. Kim Tae-jung sebagai Choi Yoon-seok





Foto: Netflix

Tempat/tanggal lahir: Seoul, 21 Januari 1999

Usia: 25 tahun

Pekerjaan: Aktor

Instagram: @ktjtsmds

Kim Tae-jung mengawali kariernya sebagai aktor pada 2019 untuk drama Extraordinary You. Kemudian ia mulai bermain dalam deretan drama terkenal lainnya seperti Seasons of Blossom, Crash Course in Romance, A Time Called You, Like Flowers in Sand, dan Chief Detective 1958.

8. Pyo Young-seo sebagai Ryu Ba-da





Foto: Netflix

Tempat/tanggal lahir: Seoul, 1 Maret 1998

Usia: 26 tahun

Pekerjaan: Aktris

Instagram: @py0_0seo

Pyo Youn-seo termasuk aktris pendatang baru yang memulai aktingnya pada 2022. Ia terlibat bermain dalam drama Love All Play dan Big Mouth.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More