6 Perbedaan Drakor Begins Youth dengan Sumber Asli BTS Universe (Episode 1-4)
Senin, 06 Mei 2024 - 10:52 WIB
6. Cerita Min Hwan di Sekolah
Foto: Xclusive
Dalam drakor, Min Hwan digambarkan mendapatkan keistimewaan di sekolah karena latar belakang ayahnya yang anggota DPR. Ini juga karena hubungan sang ayah dengan kepala sekolah yang sudah berlangsung sejak ayah dari Min Hwan bersekolah di sana.
Sedangkan dalam versi buku, Min Hwan tak mendapatkan keistimewaan apa pun di sekolah meski ia datang dari keluarga kaya.
(ita)
Lihat Juga :
tulis komentar anda