Lirik dan Makna Lagu Fact Check dari NCT 127 serta Terjemahannya
Jum'at, 06 Oktober 2023 - 13:01 WIB
JAKARTA - NCT 127 resmi merilis Fact Check, yang merupakan title track sekaligus judul album studio kelima mereka, pada Jumat (6/9).
Album Fact Check terdiri dari sembilan lagu , yaitu Fact Check, Space, Parade, Angel Eyes, Yacht, Je Ne Sais Quoi (artinya "sulit diungkapkan dengan kata-kata"), Love is a beauty, Misty, dan Real Life. Sebagai title track, seharusnya video musik Fact Check dirilis pada pukul 11.00 WIB, tapi SM Entertainment memundurkannya menjadi pukul 13.00 WIB dengan alasan meningkatkan kualitas videonya.
Lagu Fact Check masih menampilkan musik khas NCT 127 yang kerap disebut eksperimental, dengan synthesizer yang kompleks serta efek musik yang berlapis. Pastinya, musiknya enak untuk dipakai bergoyang karena sangat energik.
Untuk liriknya, Fact Check bermakna NCT 127 yang sangat percaya diri dengan segala hal yang mereka lakukan sebagai seniman. Mereka bahkan menyamakan atau membandingkan diri mereka dengan seniman dan karya seni terkenal, seperti Banksy serta lukisan Mona Lisa.
Foto: SM Entertainment
Banksy adalah seniman jalanan sekaligus aktivis yang karya-karyanya banyak menyuarakan kritik sosial dan politik. Sedangkan Mona Lisa atau Nyonya Lisa adalah lukisan populer karya pelukis Italia Leonardo da Vinci dari tahun 1503, yang dipajang di Museum Louvre, Prancis.
Berikut ini lirik lagu Fact Check dari NCT 127 dan terjemahan bahasa Indonesia-nya.
That’s In The Vibe
Hold Up (Hold Up, Hold Up, Hold Up)
Yeah
Iconic Move, My Motion
Always Display Something Different Clothes
Soul, Emotion
Bad Kid With A Strong Ego
Even If I Try To Belittle You (Glow)
As If To Show Off Everything, Goat (Goat)
Album Fact Check terdiri dari sembilan lagu , yaitu Fact Check, Space, Parade, Angel Eyes, Yacht, Je Ne Sais Quoi (artinya "sulit diungkapkan dengan kata-kata"), Love is a beauty, Misty, dan Real Life. Sebagai title track, seharusnya video musik Fact Check dirilis pada pukul 11.00 WIB, tapi SM Entertainment memundurkannya menjadi pukul 13.00 WIB dengan alasan meningkatkan kualitas videonya.
Lagu Fact Check masih menampilkan musik khas NCT 127 yang kerap disebut eksperimental, dengan synthesizer yang kompleks serta efek musik yang berlapis. Pastinya, musiknya enak untuk dipakai bergoyang karena sangat energik.
Untuk liriknya, Fact Check bermakna NCT 127 yang sangat percaya diri dengan segala hal yang mereka lakukan sebagai seniman. Mereka bahkan menyamakan atau membandingkan diri mereka dengan seniman dan karya seni terkenal, seperti Banksy serta lukisan Mona Lisa.
Foto: SM Entertainment
Banksy adalah seniman jalanan sekaligus aktivis yang karya-karyanya banyak menyuarakan kritik sosial dan politik. Sedangkan Mona Lisa atau Nyonya Lisa adalah lukisan populer karya pelukis Italia Leonardo da Vinci dari tahun 1503, yang dipajang di Museum Louvre, Prancis.
Berikut ini lirik lagu Fact Check dari NCT 127 dan terjemahan bahasa Indonesia-nya.
Lirik Lagu Fact Check dari NCT 127
That’s In The Vibe
Hold Up (Hold Up, Hold Up, Hold Up)
Yeah
Iconic Move, My Motion
Always Display Something Different Clothes
Soul, Emotion
Bad Kid With A Strong Ego
Even If I Try To Belittle You (Glow)
As If To Show Off Everything, Goat (Goat)
Lihat Juga :
tulis komentar anda