10 Manhwa Romance dengan Rating Tertinggi di MyAnimeList
Minggu, 02 Juli 2023 - 15:03 WIB
Manhwa ini berkisah tentang Ban Jieum. Dia punya kemampuan luar biasa dengan bisa mengingat semua ingatan dari kehidupannya di masa lalu. Setelah di kehidupan sebelumnya tewas akibat kecelakaan tragis, dia pun berusaha berkoneksi kembali dengan orang-orang dari kehidupan sebelumnya dengan kehidupannya sekarang. See You in My 19th Life terbit di Webtoon.
Foto: Korean Webtoons Wiki – Fandom
Cheese in the Trap season 3 dan 4 adalah kelanjutan kisah Hong Seol dan Yoo Jung. Season 3 dan 4 mendapatkan rating tinggi seiring dengan semakin dekatnya akhir cerita kedua orang tersebut. Manhwa ini berakhir di season 4, tepatnya di episode 76.
Foto: Animanga Wiki – Fandom
Can't See Can't Hear but Love adalah sebuah kisah cinta yang akan bikin meleleh siapa pun yang membacanya. Manhwa ini berkisah tentang seorang artis manhwa yang jatuh cinta kepada seorang wanita yang tuli. Dari premisnya pun, orang tahu kalau ceritanya akan sangat emosional.
Artis manhwa itu, Min Geun Soo, tinggal bersama ibunya yang berkebutuhan khusus. Dia menulis manhwa untuk menghidupi dirinya dan ibunya. Karena selalu menggambar siang dan malam, Geun Soo mulai kehilangan penglihatannya. Ketika semuanya hampir hancur, dia bertemu Jeon So Ri, seorang gadis tuli. Dia suka dengan karya Geun Soo. Kisah cinta pun dimulai. Can’t See Can’t Hear but Love terbit di Kakao Webtoon.
Foto: Manta
Something About Us berfokus pada Woojin dan Gahyoung. Mereka adalah sahabat sejak SMA. Teman-teman mereka bertanya apakah mereka pacaran dan mereka selalu menjawab kalau mereka hanyalah teman. Keduanya terpisah karena Woojin harus ikut wajib militer dan Gahyoung harus bersiap masuk universitas.
Tapi, sudah nasib. Keduanya kembali bertemu. Woojin ternyata masuk universitas yang sama dengan Gahyoung, tapi beda jurusan. Pertemuan mereka ini memberikan perkembangan bagi hubungan mereka. Cerita mereka menjadi salah satu kisah cinta yang paling menarik di manhwa. Something About Us terbit di Lezhin Comics.
Foto: Webtoon
Daytime Star berkisah tentang Hwang Yura yang selalu bermimpi menjadi seorang bintang. Sayangnya, keberuntungan tidak selalu menghampirinya setelah debut 7 tahun lalu. Tapi, Yura masih terus berusaha mendapatkan peran besar di sebuah film dan mendapatkan peran kecil.
Ketika berada di lokasi syuting, dia bertemu dua wajah yang dia kenal, yaitu mantan cowoknya yang narsisistik, Kim Jeong-u, dan aktor terkenal Kang Seunghyeon. Sementara Yura berusaha tegar menghadapi Jeong-u, Seunghyeon malah tertarik padanya karena pertemuan mereka sebelumnya. Selama syuting, Yura dan Seunghyeon membentuk hubungan unik. Daytime Star terbit di Webtoon.
Foto: Webtoon
After School Lessons for Unripe Apples adalah karya Soonkki yang sebelumnya membuat Cheese in the Trap. Jadi, bisa dipastikan kalau ceritanya akan menarik. Manhwa ini berfokus pada Mi-ae, seorang anak SMP. Manhwa ini terbit di Webtoon.
Mi-ae hanyalah siswa biasa yang berusaha bertahan di sekolah. Dia suka membaca komik, grup pop The Fire Boys, dan karaoke. Suatu hari, seorang cowok yang dulu dia kenal pindah ke sekolahnya dan membuat masalah. Apa pun yang dia lakukan, cowok itu tidak pernah menghargai usaha Mi-ae untuk lebih mengenalnya.
6. Cheese in the Trap Season 3 dan 4 — 8.12
Foto: Korean Webtoons Wiki – Fandom
Cheese in the Trap season 3 dan 4 adalah kelanjutan kisah Hong Seol dan Yoo Jung. Season 3 dan 4 mendapatkan rating tinggi seiring dengan semakin dekatnya akhir cerita kedua orang tersebut. Manhwa ini berakhir di season 4, tepatnya di episode 76.
5. Can't See Can't Hear but Love — 8,13
Foto: Animanga Wiki – Fandom
Can't See Can't Hear but Love adalah sebuah kisah cinta yang akan bikin meleleh siapa pun yang membacanya. Manhwa ini berkisah tentang seorang artis manhwa yang jatuh cinta kepada seorang wanita yang tuli. Dari premisnya pun, orang tahu kalau ceritanya akan sangat emosional.
Artis manhwa itu, Min Geun Soo, tinggal bersama ibunya yang berkebutuhan khusus. Dia menulis manhwa untuk menghidupi dirinya dan ibunya. Karena selalu menggambar siang dan malam, Geun Soo mulai kehilangan penglihatannya. Ketika semuanya hampir hancur, dia bertemu Jeon So Ri, seorang gadis tuli. Dia suka dengan karya Geun Soo. Kisah cinta pun dimulai. Can’t See Can’t Hear but Love terbit di Kakao Webtoon.
4. Something About Us — 8,14
Foto: Manta
Something About Us berfokus pada Woojin dan Gahyoung. Mereka adalah sahabat sejak SMA. Teman-teman mereka bertanya apakah mereka pacaran dan mereka selalu menjawab kalau mereka hanyalah teman. Keduanya terpisah karena Woojin harus ikut wajib militer dan Gahyoung harus bersiap masuk universitas.
Tapi, sudah nasib. Keduanya kembali bertemu. Woojin ternyata masuk universitas yang sama dengan Gahyoung, tapi beda jurusan. Pertemuan mereka ini memberikan perkembangan bagi hubungan mereka. Cerita mereka menjadi salah satu kisah cinta yang paling menarik di manhwa. Something About Us terbit di Lezhin Comics.
3. Daytime Star — 8,22
Foto: Webtoon
Daytime Star berkisah tentang Hwang Yura yang selalu bermimpi menjadi seorang bintang. Sayangnya, keberuntungan tidak selalu menghampirinya setelah debut 7 tahun lalu. Tapi, Yura masih terus berusaha mendapatkan peran besar di sebuah film dan mendapatkan peran kecil.
Ketika berada di lokasi syuting, dia bertemu dua wajah yang dia kenal, yaitu mantan cowoknya yang narsisistik, Kim Jeong-u, dan aktor terkenal Kang Seunghyeon. Sementara Yura berusaha tegar menghadapi Jeong-u, Seunghyeon malah tertarik padanya karena pertemuan mereka sebelumnya. Selama syuting, Yura dan Seunghyeon membentuk hubungan unik. Daytime Star terbit di Webtoon.
2. After School Lessons for Unripe Apples — 8,30
Foto: Webtoon
After School Lessons for Unripe Apples adalah karya Soonkki yang sebelumnya membuat Cheese in the Trap. Jadi, bisa dipastikan kalau ceritanya akan menarik. Manhwa ini berfokus pada Mi-ae, seorang anak SMP. Manhwa ini terbit di Webtoon.
Mi-ae hanyalah siswa biasa yang berusaha bertahan di sekolah. Dia suka membaca komik, grup pop The Fire Boys, dan karaoke. Suatu hari, seorang cowok yang dulu dia kenal pindah ke sekolahnya dan membuat masalah. Apa pun yang dia lakukan, cowok itu tidak pernah menghargai usaha Mi-ae untuk lebih mengenalnya.
tulis komentar anda