4 Aktris Korea yang Sering Perankan Karakter yang Mirip

Senin, 15 November 2021 - 14:21 WIB
loading...
4 Aktris Korea yang...
Jun Ji-hyun sering sekali memainkan peran sebagai perempuan tangguh, mirip karakternya dalam Jirisan. Foto/tvN
A A A
JAKARTA - Beberapa aktris drama Korea sering memerankan karakter yang sama atau mirip dalam drakor-drakor yang dimainkannya.

Hal ini bisa terjadi umumnya karena beberapa hal, di antaranya karena citranya yang melekat dengan karakter tertentu hingga selalu mendapat tawaran serupa, atau aktrisnya yang memang hanya mau memainkan karakter yang mirip dengan sebelumnya.

Berikutempat aktris Korea yang sering memainkan karakter yang mirip dalam beberapa drama mereka.

1. PARK BO-YOUNG

4 Aktris Korea yang Sering Perankan Karakter yang Mirip

Foto: JTBC

Park Bo-young sudah dua kali memerankan karakter perempuan dengan kekuatan tak biasa. Pertama dalam Oh My Ghost, ia memerankan Na Bong-sun, seorang gadis sederhana yang bisa melihat hantu.

Kemudian dalam Strong Woman Do Bong-soon, aktris yang mengenyam pendidikan di Universitas Dankook Teater dan Film ini berperan sebagai Do Bong-soon. Ia adalah perempuan baik hati dengan kekuatan super dan menjadi bodyguard bagi bos ganteng yang diperankan Park Hyun-sik.

Baca Juga: 5 Aktor Korea Ganteng yang Mengerikan saat Jadi Antagonis

2. BAE SUZY

4 Aktris Korea yang Sering Perankan Karakter yang Mirip

Foto: KBS2
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Kim Soo Hyun Bantah...
Kim Soo Hyun Bantah Paksa Sulli Beradegan Telanjang di Film Real
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Kim Soo Hyun Merasa...
Kim Soo Hyun Merasa Dijebak Keluarga Kim Sae Ron sebagai Pedofil
Kim Soo Hyun Tegaskan...
Kim Soo Hyun Tegaskan Bukan Penyebab Kim Sae Ron Meninggal Bunuh Diri
Pernyataan Lengkap Kim...
Pernyataan Lengkap Kim Soo Hyun soal Kasusnya dengan Kim Sae Ron
Kim Soo Hyun Tepis Isu...
Kim Soo Hyun Tepis Isu Pacaran dengan Kim Sae Ron hingga Menangis
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Rekomendasi
102.925 Pengunjung Serbu...
102.925 Pengunjung Serbu Ragunan di H+2 Lebaran, Jalanan Macet!
Michael Bisping Blak-blakan...
Michael Bisping Blak-blakan Sebut Vitor Belfort Penipu Terburuk dalam Sejarah UFC
KAI Daop Surabaya Berlakukan...
KAI Daop Surabaya Berlakukan Tarif Promo 40% untuk Arus Balik Lebaran 2025
Berita Terkini
Ariel NOAH Klarifikasi...
Ariel NOAH Klarifikasi soal Lagunya Bebas Dinyanyikan, Bukan Gratis tapi Tak Perlu Izin
44 menit yang lalu
Sinopsis Film Pabrik...
Sinopsis Film Pabrik Gula, Adaptasi Thread Simpleman yang Disebut Mirip KKN Desa Penari
1 jam yang lalu
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
2 jam yang lalu
Paula Verhoeven Ungkap...
Paula Verhoeven Ungkap Hidupnya Lebih Tenang, Isyaratkan Sudah Ikhlas Berpisah dari Baim Wong
3 jam yang lalu
Dehidrasi Bisa Picu...
Dehidrasi Bisa Picu Stroke, E-Money Khusus Dukung Kesehatan Masyarakat
4 jam yang lalu
Ruben Onsu Sudah Hafal...
Ruben Onsu Sudah Hafal Surat Pendek dan Lancar Salat usai Mualaf
5 jam yang lalu
Infografis
Waspadai Penyakit yang...
Waspadai Penyakit yang Rentan Menyerang saat Mudik Lebaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved