6 Film Korea tentang Manusia Super Mirip Drakor Moving, Ada Ryu Seung-Ryong Lagi

Kamis, 24 Agustus 2023 - 10:51 WIB
loading...
A A A
Cerita Seobok berlanjut saat ia harus dipindahkan ke sebuah tempat, dan mantan agen rahasia Ki-heon (Gong Yoo) diminta untuk mengawalnya. Dari sini, Ki-heon baru mengetahui bahwa Seo-beok memiliki sebuah rahasia penting yang diinginkan banyak pihak, sekaligus membahayakan nyawanya. Seobok bisa disaksikan di Catchplay+.


6. My Mighty Princess (2008)

6 Film Korea tentang Manusia Super Mirip Drakor Moving, Ada Ryu Seung-Ryong Lagi

Foto:Prime Entertainment

My Mighty Princess dibintangi oleh Shin Min-a sebagai Kang So-hwi. Ia punya kekuatan bak manusia super berkat kemampuan bela diri dan kekuatan tubuhnya yang luar biasa.

Film Korea bertema kekuatan super ini mirip Moving karena memadukan genre action dengan kisah romantis dan bumbu komedi. Ini terjadi saar So-hwi jatuh cinta pada seorang pria, dan memutuskan untuk menekan kekuatannya agar sang pria tidak takut padanya. Namun jalan hidup justru membuatnya kembali ke jalur yang dicintainya dan bertemu dengan teman lamanya. Film ini bisa ditonton di MAXStream.
(ita)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1497 seconds (0.1#10.140)