6 Drama Korea Sageuk Adaptasi Novel, Cerita Romantis Penuh Intrik
loading...
A
A
A
6. Moon Embracing The Sun (2012)
Foto: MBC
Diadaptasi dari novel berjudul sama karya Jung Eun-gwol, Moon Embracing The Sun mengisahkan tentang kisah cinta antara Raja Lee Hwon (Kim Soo-hyun) dan Shaman Wol (Han Ga-in). Dulunya, Shaman mau dijadikan sebagai putri mahkota, tapi ratu malah ingin perempuan itu mati.
Suatu hari, Shaman muncul kembali, tapi ia kehilangan ingatan. Dari sini, cerita langsung bergulir dengan konflik dan intrik perebutan kekuasaan yang terus memanas.
Drama Korea sageuk dari novel ini tayang di MBC, Viu, dan Netflix.
Lihat Juga: Penjelasan Ending Light Shop dan Nasib Karakternya, Drama Korea Pengorbanan serta Penebusan
(ita)