30 Grup Rookie K-Pop Paling Populer Juni 2023, Lebih Banyak Girl Group

Kamis, 08 Juni 2023 - 10:16 WIB
NewJeans jadi grup rookie K-pop terpopuler pada Juni 2023. Foto/ADOR
SEOUL - Korea Brand Research Institute merilis kategori baru dalam daftar peringkat bulanan mereka, yaitu grup rookie K-pop terpopuler.

Kategori grup rookie adalah bagi mereka yang baru debut pada 2022 dan setelahnya. Sama seperti kategori lainnya, peringkat dibuat berdasarkan data dari berita di media massa, partisipasi konsumen, dan aktivitas konsumen di forum daring.

Untuk periode Juni 2023, data dikumpulkan mulai 8 Mei hingga 7 Juni 2023. Hasilnya, NewJeans menduduki posisi pertama dengan total indeks 3.795.700 poin.



Sementara FIFTY FIFTY yang sampai minggu ini masih duduk di tangga lagu Billboard Hot 100 dengan lagu Cupid yang viral duduk di posisi kedua. Selisihnya dengan NewJeans tipis saja, karena total indeks mereka adalah 3.472.584 poin.



LE SSERAFIM ada di posisi ketiga dengan 2.723.057 poin. Lalu masih dari girl group, ada H1-KEY di posisi keempat dengan 1.155.531 poin.

Sementara boy group baru muncul di posisi kelima, diwakili oleh BOYNEXTDOOR asuhan Zico dari KOZ Entertainment/Hybe. Total indeks yang mereka raih adalah 902.105 poin.

Berikut 30 grup rookie K-pop terpopuler pada Juni 2023



1. NewJeans (girl group)

2. FIFTY FIFTY (girl group)

3. LE SSERAFIM (girl group)

4. H1-KEY (girl group)

5. BOYNEXTDOOR (boy group)

6. The Wind (boy group)

7. NMIXX (girl group)

8. Kep1er (girl group)

9. tripleS (girl group)

10. ARTBEAT (girl group)

11. CLASS:y (girl group)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. SINDOnews.com tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More