7 Tren Potongan Rambut Pria, Cocok untuk Tampilan Kuliah atau Kerja

Sabtu, 24 Desember 2022 - 15:00 WIB
loading...
7 Tren Potongan Rambut...
Potongan rambut pria yang masih jadi tren pada 2023 adalah gaya crew cut dengan variasinya. Foto/Daily Motion
A A A
JAKARTA - Buat kamu para cowok yang sedang mencari gaya rambut baru, ada beberapa potongan atau gaya yang bisa kamu coba.

Potongan-potongan rambut berikut ini cocok kalau kamu ingin tampil keren saat kuliah atau kerja. Dari potongan yang konvensional hingga yang ekstrem, berikut tujuh gaya rambut yang bisa kamu intip, mengutip dari menshaircuts.com.


1. Crew Cut Fade

7 Tren Potongan Rambut Pria, Cocok untuk Tampilan Kuliah atau Kerja

Foto:Instagram @horatiuthebarber

Potongan ini selalu menjadi pilihan yang mencolok dan klasik, dengan panjang rambut yang bisa disesuaikan.

2. Skin Fade + Spiky Texture

7 Tren Potongan Rambut Pria, Cocok untuk Tampilan Kuliah atau Kerja

Foto: Instagram @r.braid

Potongan rambut seperti ini membuat kamu terlihat eksentrik. Cocok kalau kamu bekerja dalam industri kreatif.

3. Brushed Up and Back Waves

7 Tren Potongan Rambut Pria, Cocok untuk Tampilan Kuliah atau Kerja

Foto:Pinterest MensHairCuts
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Brand Gaya Hidup Ini...
Brand Gaya Hidup Ini Luncurkan Kampanye 50 Tahun Made for You Since 1975
Gandeng HighEnd, Natswear...
Gandeng HighEnd, Natswear Hadirkan Koleksi Lebaran Khas Timur Tengah
Kilau Wastra, Althafunissa...
Kilau Wastra, Althafunissa Perkenalkan Koleksi Eksklusif di IN2MF 2024
Tenun Troso Jepara:...
Tenun Troso Jepara: Keunikan Tradisi yang Kini Mendunia
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Gaya Busana Mewah Meghan...
Gaya Busana Mewah Meghan Markle di Acara Masak Netflix, Kenakan Busana Puluhan Juta
Christy Ng Ekspansi...
Christy Ng Ekspansi ke Indonesia, Buka Gerai Pertama di Jakarta
Kate Middleton Marah...
Kate Middleton Marah Busananya Jadi Sorotan, Istana Keluarkan Aturan Ketat
Ketika Staycation Menjadi...
Ketika Staycation Menjadi Gaya Hidup, Penthouse Didandan dengan Arsitektur Hype
Rekomendasi
Viral! Rutan Pekanbaru...
Viral! Rutan Pekanbaru Diduga Jadi Tempat Dugem Tahanan
Viral Transjakarta Melaju...
Viral Transjakarta Melaju di Jalurnya Kena Tilang ETLE, Ini Penjelasan Polisi
Atlet Berkuda Indonesia...
Atlet Berkuda Indonesia Juara Toscana Tour 2025, PP Pordasi Susun Langkah Strategis di IKN
Berita Terkini
Sinopsis Film Transporter...
Sinopsis Film Transporter 3, Misi Kurir Berbahaya dengan Bom Waktu di Pergelangan Tangan
2 jam yang lalu
Pemeran Serial Harry...
Pemeran Serial Harry Potter Diumumkan, John Lithgow Jadi Dumbledore
3 jam yang lalu
5 Ciri-ciri Otak Mulai...
5 Ciri-ciri Otak Mulai Rusak Akibat PMO, Waspada Sulit Konsentrasi
3 jam yang lalu
3 Sosok yang Ingin Raja...
3 Sosok yang Ingin Raja Charles III Turun Takhta, Pangeran Harry Beri Tekanan Besar
4 jam yang lalu
5 Manfaat Minum Air...
5 Manfaat Minum Air Rebusan Bawang Putih untuk Ginjal, Detoks Alami
5 jam yang lalu
7 Fakta Azealia Banks...
7 Fakta Azealia Banks yang Sebut Indonesia Tempat Sampah Dunia
5 jam yang lalu
Infografis
Pemanis Alami Pengganti...
Pemanis Alami Pengganti Gula yang Cocok untuk Penderita Diabetes
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved