5 Jenis Zombi yang Sering Muncul dalam All of Us Are Dead

Sabtu, 29 Januari 2022 - 17:09 WIB
loading...
5 Jenis Zombi yang Sering...
Ratusan zombi tersebar di gedung SMA Hyosan dalam serial Korea All of Us Are Dead. Foto/Netflix
A A A
JAKARTA - SerialKorea All of Us Are Dead yang baru tayang di Netflix pada 28 Januari lalu langsung viral di media sosial karena keseruan kisahnya.

Drama horor thriller12 episode ini bercerita tentang merebaknya wabah zombi di Kota Hyosan yang bermula dari sebuah gedung SMA di kota tersebut. Beberapa murid yang berhasil lolos dari serangan awal zombi lantas berjuang untuk tetap hidup dengan alat ala kadarnya saat melawan zombi.

Sutradara Lee JQ mengatakan bahwa ia membutuhkan ratusan pemeran zombi untuk serial ini. Khusus untuk adegan serbuan zombi untuk pertama kalinya di kantin sekolah, ia sampai memakai 200 aktor dan aktris untuk menjadi zombi.

Nah, dari ratusan zombi yang berseliweran di sekolah, ada beberapa zombi yang muncul berulang kali sepanjang season pertama All of Us Are Dead, dan berikut lima di antaranya. Tulisan ini mengandung spoiler minor.

1. Zombi Traffic Cone

5 Jenis Zombi yang Sering Muncul dalam All of Us Are Dead

Foto: Netflix

Zombi ini tadinya adalah siswa pria yang dikejar-kejar zombi, dan saat itulah kakinya terjebak di traffic cone alias segitiga pengaman berwarna oranye yang kerap terlihat di jalanan. Sampai ia menjadi zombi, traffic cone itu tetap menempel di kakinya, bahkan saat ia mengejar mangsa manusia.

Aktor Lim Jae Hyeok yang memeran Dae-su, murid berbadan gempal yang sering melucu, menyebut bahwa ia paling takut dengan zombi traffic cone.

2. Zombi yang Terjepit di Tangga Sekolah

5 Jenis Zombi yang Sering Muncul dalam All of Us Are Dead

Foto: Netflix
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Drama Korea Rating...
5 Drama Korea Rating Tertinggi Mei 2025, Juaranya The Haunted Palace
Sinopsis Drama Korea...
Sinopsis Drama Korea Spring of Youth, Perjalanan Musik dan Cinta di Kampus Hanju
Trailer Squid Game 3...
Trailer Squid Game 3 Resmi Dirilis, Awal Ketegangan Baru
Netflix Rilis Teaser...
Netflix Rilis Teaser Squid Game 3, Gi-hun Hadapi Permainan yang Lebih Mematikan
5 Drama Korea Populer...
5 Drama Korea Populer yang Dibintangi Choi Min-yeong, Terbaru Weak Hero Class 2
5 Drama Korea Adaptasi...
5 Drama Korea Adaptasi Webtoon Terbaik 2025, Weak Hero Class 2 Raih Rating Tinggi
10 Drama Korea Tayang...
10 Drama Korea Tayang Februari 2025, Newtopia Dibintangi Jisoo BLACKPINK
Love Scout Episode 9...
Love Scout Episode 9 Tidak Tayang, SBS Siapkan Siaran Spesial
5 Drama Korea Sepanjang...
5 Drama Korea Sepanjang Masa, Berusia 20 Tahun pada 2025
Rekomendasi
Golkar Inisiasi Koalisi...
Golkar Inisiasi Koalisi Permanen, Nasdem: Bukan Ide Baru
Ledakan Menggelegar...
Ledakan Menggelegar Beberapa Jam setelah India dan Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
Nissan Tunda Bangun...
Nissan Tunda Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di Jepang
Berita Terkini
Aldy Maldini Minta Maaf...
Aldy Maldini Minta Maaf usai Dituding Tilap Uang Fans Lewat Dinner Bareng, Akui Khilaf
5 Potret Thom Haye Lamar...
5 Potret Thom Haye Lamar Bibe Cheriva, Romantis di Tepi Sungai Amstel
Kronologi Aldy Maldini...
Kronologi Aldy Maldini Diduga Tilap Uang Fans, Modus Dinner Bareng Jadi Sorotan
Sinopsis Final Destination:...
Sinopsis Final Destination: Bloodlines, Alur Kematian yang Makin Mengerikan
Biodata dan Agama Aldy...
Biodata dan Agama Aldy Maldini, Personel Coboy Junior yang Dituduh Tilep Duit Fans
50 Ucapan Hari Waisak...
50 Ucapan Hari Waisak 2025 yang Penuh Kedamaian dan Bermakna
Infografis
Jusuf Muda Dalam, Menteri...
Jusuf Muda Dalam, Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved