Inilah 10 Perubahan Industri Musik Dunia dari Masa ke Masa

Sabtu, 06 Juni 2020 - 10:00 WIB
loading...
A A A
7. KEBANGKITAN PIRINGAN HITAM

Inilah 10 Perubahan Industri Musik Dunia dari Masa ke Masa

Foto: nationalstorage.com.au

CD meredup, kini piringan hitam atau vinyl kembali jadi tren. Melansir dari Nielsen, pada Januari 2019, penjualan rekaman piringan hitam meningkat 15 persen hanya dalam kurun waktu satu tahun saja.

8. DARI GRAMOPHONE HINGGA SMARTPHONE

Inilah 10 Perubahan Industri Musik Dunia dari Masa ke Masa

Foto: vitaband.net

Mulai dari pemutar musik berukuran besar phonograph (gramophone) hingga smartphone atau gawai, orang bisa mendengarkan musik kapan saja, di mana saja.

9. BUKAN SEKADAR HIBURAN

Inilah 10 Perubahan Industri Musik Dunia dari Masa ke Masa

Foto: Instagram@taylorswift

Musik dipakai beberapa musisi untuk menyuarakan pernyataan politik seperti yang dilakukan Taylor Swift, hingga isu kesehatan mental seperti yang dilakukan para bintang Kpop.

10. TIDAK TERIKAT SATU GENRE

Inilah 10 Perubahan Industri Musik Dunia dari Masa ke Masa

Foto:Todd Williamson/NBCU Photo Bank/NBCUniversal/Getty Images

Batas genre semakin tipis, didukung oleh kolaborasi penyanyi lintas genre seperti Halsey yang mengambil genre pop dan elektro pop berduet dengan BTS yang mengusung R&B dan hiphop dalam "Boy With Luv"..

GenSINDO
Fazjri Abdillah
Politeknik Negeri Jakarta
(it)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1896 seconds (0.1#10.140)