Kekuatan dan Peran Masing-Masing Anggota Eternals Menurut Produsernya
loading...
A
A
A
6. Phastos
![Kekuatan dan Peran Masing-Masing Anggota Eternals Menurut Produsernya]()
Diperankan Brian Tyree Henry, Phastos adalah otak teknologinya Eternals. Singkatnya, dia seorang teknopati. “Dia bisa berbicara dengan mesin, dia bisa mengombinasikan teknologi berbeda untuk meciptakan eteknologi baru yang tidak diduga dan dia adalah Eternal tercerdas,” ujar Nathan.
Phastos juga menjadi corong kemanusiaan karena sejumlah teknologinya membantu umat menusia maju. Dia juga sangat berpartisipasi dalam kesejahteraan manusia. Dia akan dipasangkan dengan Ajak di film tersebut. Akan menarik untuk melihat apakah dukungannya terhadap manusia berarti mereka akan terlibat konflik.
7. Makkari
![Kekuatan dan Peran Masing-Masing Anggota Eternals Menurut Produsernya]()
Nathan mendeskripsikan Makkari sebagai wanita tercepat di alam semesta. Karakter yang diperankan Lauren Ridloff ini sangat cepat sampai bisa memecahkan penghambat suara tiap kali dia menggunakan kekuatannya. Ini tidak mempengaruhinya karena dia tuli.
Ini dipresentasikan sebagai bagian alamiah karakter Makkasi. “Karena dia terus bergetar, dia terus bergerak, dia bisa merasakan getaran. Jadi, dia bisa mendengkaran perasaan dengan cara yang sama komunitas tunarungu mendengarkan musik dengan merasakan getarannya,” kata Nathan.
Kecepatan super tentu adalah kekuatan yang sudah terlihat sebelumnya di layar lebar, termasuk MCU. Jadi, Marvel mengubahnya secara visual dengan mmfokuskan pada energi kosmik yang terasosiasi dengan kecepatan Makkari. Kalian melihat partikel energi kosmik di sekitarnya, kalian bisa melihatnya sehingga tepi berdarah dari ledakan otak sonik yang bisa dia gunakan di pertarungan yang membuatnya berbeda dari yang pernah kalian lihat sebelumnya,” ujar Nathan.
8. Druig
![Kekuatan dan Peran Masing-Masing Anggota Eternals Menurut Produsernya]()
Di Eternals, Makkari banyak dipasangkan dengan Druig. Druig bisa mengontrol pikiran orang lain. Di Eternals, Druig diperankan Barry Keoghan.
“Saat tiba di Bumi, Druig sebenarnya sangat senang dengan tantangan membantu manusia. Tapi ketika manusia maju dan masyarakat dibangun, dia mulai melihat umat manusia tidak selalu memperlakukan orang lain dengan baik. Dan, dia melihat perang, dan genosida dan kurangnya kepedulian terhadap lingkungan dan jadi frustrasi,” papar Nathan.
“Karena kalau dia punya druther-nya, dia bisa menggunakan kekuatannya untuk mengontrol manusia dan membuat mereka melakukan hal-hal baik. Tapi, tentu saja, itu bukan misi mereka, jadi dia menjadi sangat kecewa pada manusia,” kata Nathan, melanjutkan.
Druig tinggal di kawasan Amazon pada 1.500 Masehi. Sejak saat itu, dia tidak pernah meninggalkan tempat itu. Alih-alih, dia menciptakan komnunitas yang bisa dia lindungi dari dunia luar dengan kekuatan kendali pikirannya.
9. Sprite
![Kekuatan dan Peran Masing-Masing Anggota Eternals Menurut Produsernya]()
Eternal lain yang juga terlibat dengan manusia adalah Sprite (Lia McHugh). Dia tinggal di London saat kaget melihat munculnya Deviant. “Dia karakter yang menarik, jelasnya, karena dia adalah wanita berusia 7.000 tahun yang terjebak di tubuh anak berusia 12 tahun,” kata Nathan.

Diperankan Brian Tyree Henry, Phastos adalah otak teknologinya Eternals. Singkatnya, dia seorang teknopati. “Dia bisa berbicara dengan mesin, dia bisa mengombinasikan teknologi berbeda untuk meciptakan eteknologi baru yang tidak diduga dan dia adalah Eternal tercerdas,” ujar Nathan.
Phastos juga menjadi corong kemanusiaan karena sejumlah teknologinya membantu umat menusia maju. Dia juga sangat berpartisipasi dalam kesejahteraan manusia. Dia akan dipasangkan dengan Ajak di film tersebut. Akan menarik untuk melihat apakah dukungannya terhadap manusia berarti mereka akan terlibat konflik.
7. Makkari

Nathan mendeskripsikan Makkari sebagai wanita tercepat di alam semesta. Karakter yang diperankan Lauren Ridloff ini sangat cepat sampai bisa memecahkan penghambat suara tiap kali dia menggunakan kekuatannya. Ini tidak mempengaruhinya karena dia tuli.
Ini dipresentasikan sebagai bagian alamiah karakter Makkasi. “Karena dia terus bergetar, dia terus bergerak, dia bisa merasakan getaran. Jadi, dia bisa mendengkaran perasaan dengan cara yang sama komunitas tunarungu mendengarkan musik dengan merasakan getarannya,” kata Nathan.
Kecepatan super tentu adalah kekuatan yang sudah terlihat sebelumnya di layar lebar, termasuk MCU. Jadi, Marvel mengubahnya secara visual dengan mmfokuskan pada energi kosmik yang terasosiasi dengan kecepatan Makkari. Kalian melihat partikel energi kosmik di sekitarnya, kalian bisa melihatnya sehingga tepi berdarah dari ledakan otak sonik yang bisa dia gunakan di pertarungan yang membuatnya berbeda dari yang pernah kalian lihat sebelumnya,” ujar Nathan.
8. Druig

Di Eternals, Makkari banyak dipasangkan dengan Druig. Druig bisa mengontrol pikiran orang lain. Di Eternals, Druig diperankan Barry Keoghan.
“Saat tiba di Bumi, Druig sebenarnya sangat senang dengan tantangan membantu manusia. Tapi ketika manusia maju dan masyarakat dibangun, dia mulai melihat umat manusia tidak selalu memperlakukan orang lain dengan baik. Dan, dia melihat perang, dan genosida dan kurangnya kepedulian terhadap lingkungan dan jadi frustrasi,” papar Nathan.
“Karena kalau dia punya druther-nya, dia bisa menggunakan kekuatannya untuk mengontrol manusia dan membuat mereka melakukan hal-hal baik. Tapi, tentu saja, itu bukan misi mereka, jadi dia menjadi sangat kecewa pada manusia,” kata Nathan, melanjutkan.
Druig tinggal di kawasan Amazon pada 1.500 Masehi. Sejak saat itu, dia tidak pernah meninggalkan tempat itu. Alih-alih, dia menciptakan komnunitas yang bisa dia lindungi dari dunia luar dengan kekuatan kendali pikirannya.
9. Sprite

Eternal lain yang juga terlibat dengan manusia adalah Sprite (Lia McHugh). Dia tinggal di London saat kaget melihat munculnya Deviant. “Dia karakter yang menarik, jelasnya, karena dia adalah wanita berusia 7.000 tahun yang terjebak di tubuh anak berusia 12 tahun,” kata Nathan.
Lihat Juga :