14 Emoji Paling Populer dan Maknanya

Sabtu, 14 Agustus 2021 - 11:25 WIB
loading...
14 Emoji Paling Populer...
Ada ratusan emoji yang bisa dipakai, tapi kebanyakan orang menggunakan emoji yang sama untuk mengekspresikan emosinya. Foto/pcmag.com
A A A
JAKARTA - Emoji-emoji ini sudah pasti sering kamu pakai, bahkan mungkin bisa lebih dari satu kali dalam sehari.

Selain karena emojinya memang sangat sesuai dengan kondisi keseharian banyak orang, juga karena ekspresinya yang lucu atau menggemaskan. Berikut 14 emoji terpopuler dalam percakapan tulisan.

1. SLEEPY FACE

14 Emoji Paling Populer dan Maknanya

Foto: WhatsApp

Sesuai tampilannya, emoji ini menunjukkan rasa kantuk dan butuh tidur. Kita biasa menggunakannya saat lelah, berpamitan kepada lawan bicara atau merasa bosan dengan obrolan.

2. GRINNING HAPPY FACE


14 Emoji Paling Populer dan Maknanya

Foto: WhatsApp

Umumnya digunakan untuk menyampaikan kesenangan, lelucon, dan keceriaan. Perbedaannya terletak pada ukuran mata yang menunjukkan tingkat ekspresif.

3. SMILING FACE WITH HEARTS

14 Emoji Paling Populer dan Maknanya

Foto: WhatsApp
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Satu Kabar Baik Meghan...
Satu Kabar Baik Meghan Markle Tahun Ini, Bisa Raih Cuan Besar dari Media Sosial
Studi: Menggunakan Media...
Studi: Menggunakan Media Sosial Berlebihan Picu Sifat Mudah Tersinggung
TikTok Awards Indonesia...
TikTok Awards Indonesia 2024, Ajang Apresiasi kepada Para Kreator Kreatif dan Inspiratif Tanah Air
Kisah Mia, Jualan Gemblong...
Kisah Mia, Jualan Gemblong Sambil Belajar agar jadi Juara untuk Bantu Ibunya
Kental dengan Logat...
Kental dengan Logat Medan, Mila Agustina dan Suami Hadirkan Konten Komedi yang Relate Banget!
Canda Khas Medan yang...
Canda Khas Medan yang Menghibur, Mila Agustina dan Suami Curi Perhatian
Review Film One Million...
Review Film One Million Followers: Thriller Menjual Mimpi di Medsos
Cara TikTok Lindungi...
Cara TikTok Lindungi Remaja dan Orang Tua agar Keamanan Digitalnya Terjamin
Rekomendasi
Gervonta Davis Kalah...
Gervonta Davis Kalah Lawan Lamont Roach, Bob Arum: Tank Harus Serius di Tinju
Hingga H-2 Lebaran,...
Hingga H-2 Lebaran, 1,6 Juta Penumpang Sudah Mudik dengan Kereta Api
Makam Fatimah, Nisan...
Makam Fatimah, Nisan Tertua di Gresik Bertuliskan Ayat Kursi Jadi Bukti Penyebaran Islam di Jawa
Berita Terkini
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Setelah Menang, Terus Balik Lagi? Pukul 12.30 WIB, hanya di iNews
27 menit yang lalu
Raih Kemenangan Idulfitri...
Raih Kemenangan Idulfitri dengan Film-film Terbaik dan Seru hanya di RCTI!
1 jam yang lalu
Tenny Tap Ungkap Kisah...
Tenny Tap Ungkap Kisah Perempuan Cantik yang Diteror Genderewo
2 jam yang lalu
Farel Tarek Hadirkan...
Farel Tarek Hadirkan Sitkom Lebaran yang Penuh Kelucuan dan Relate Banget!
3 jam yang lalu
Raffi Ahmad Mudik ke...
Raffi Ahmad Mudik ke Bandung Naik Bus: Lebih Aman dan Nyaman
4 jam yang lalu
Kerajaan Inggris Geger!...
Kerajaan Inggris Geger! Dokumen Penting Putri Charlotte Hilang
5 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved