Dari Pengacara hingga Pengelana Waktu, Simak 7 Rekomendasi Drama Korea Fantasi

Jum'at, 07 Agustus 2020 - 21:47 WIB
loading...
Dari Pengacara hingga...
Drama He Is Psychometric jadi drama Korea genre fantasi yang cocok bannget buat teman akhir pekan kamu. Foto/tvN
A A A
JAKARTA - Kalo ngomongin soal genre fantasi, pencinta drama korea pasti udah gak asing lagi. Soalnya, ada banyak drakor menyuguhkan cerita karakter utama dengan kekuatan supernatural yang gak mungkin bisa ditemui di dunia nyata.

Uniknya, drama diceritakan dengan latar kehidupan layaknya dunia nyata. Jadi, meskipun fiksi, terasa kayak beneran. Nah, berikut ini tujuh drama Korea bergenre fantasi yang wajib kamu tonton.

1. HE IS PSYCHOMETRIC

Drama ini diperankan oleh Park Jin-young sebagai Lee-ahn. Ia punya kekuatan super yang disebut psikometri. Kemampuan itu membuat ia bisa tahu potongan memori suatu benda maupun manusia cuma dengan menyentuhnya.

Kemudian, kemampuan spesial ini dipakainya untuk memecahkan tuduhan palsu dan misteri kebakaran yang terjadi padanya pada masa lalu. ( )



2. WHILE YOU WERE SLEEPING

Drama ini diperankan oleh Lee Jong-suk, Bae Suzy, dan Jung Hae-in. Ketiganya bisa tahu apa yang akan terjadi pada masa depan lewat mimpi yang hadir dalam tidur mereka.

Kemudian, kekuatan spesial itu digunakan untuk membantu memecahkan kasus hukum orang-orang yang gak bersalah. Karakter jaksa, jurnalis, dan kepolisian bikin drama fiksi ini jadi terkesan nyata dan pastinya seru abis.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
6 Drama Korea Komedi...
6 Drama Korea Komedi Romantis dengan Rating Tinggi, Bikin Baper dan Ngakak
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The Art Negotiation, Masa Depan Sanin Group Masih Menggantung
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Review Karma, Drama...
Review Karma, Drama Korea Terbaru Shin Min-ah yang Gelap dan Sarat Intrik
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Rekomendasi
Siapa Daniel Sazonov?...
Siapa Daniel Sazonov? Wali Kota Terpilih Helsinki yang Memiliki Akar Rusia baik Darah dan Ideologi
Rokok Ilegal Bukan Persoalan...
Rokok Ilegal Bukan Persoalan Sepele, Potensi Kerugian Negara hingga Rp97 Triliun
Peralatan Militer Canggih...
Peralatan Militer Canggih dari Berbagai Pangkalan AS di Seluruh Dunia Dikirim ke Israel
Berita Terkini
Terbukti Selingkuh,...
Terbukti Selingkuh, Paula Verhoeven Dinyatakan Istri Durhaka dan Tak Berhak Nafkah Iddah
12 menit yang lalu
Raja Charles III Buka...
Raja Charles III Buka Lowongan Kerja, Gajinya Rp665 Juta
42 menit yang lalu
Arti dan Penjelasan...
Arti dan Penjelasan Istilah Ani-ani yang Viral di TikTok
6 jam yang lalu
Riwayat Karier Militer...
Riwayat Karier Militer Raja Charles III, Mengabdi sejak 1971
7 jam yang lalu
6 Drama Korea Komedi...
6 Drama Korea Komedi Romantis dengan Rating Tinggi, Bikin Baper dan Ngakak
8 jam yang lalu
Berapa Kilometer Jalan...
Berapa Kilometer Jalan Kaki Setiap Hari untuk Menurunkan Berat Badan?
9 jam yang lalu
Infografis
7 Barang Impor yang...
7 Barang Impor yang Bakal Dikenakan Pajak hingga 200%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved