19 Kemampuan Terlemah dan Terkuat di Bungou Stray Dogs

Senin, 23 Januari 2023 - 09:00 WIB
loading...
19 Kemampuan Terlemah...
Bungou Stray Dogs dipenuhi karakter dengan kemampuan fantastik. Setiap kemampuan punya keunikan dan kekurangan hingga ada yang lebih kuat dari satu dan lainnya. (Foto: Bstation)
A A A
Bungou Stray Dogs adalah serial seinen buatan Kafka Asagiri yang diilustrasikan Sango Harukawa. Serial ini terlihat seperti shounen tapi sesungguhnya punya muatan lebih berat dengan nada yang lebih gelap ketimbang shounen. Keunikan serial ini ada pada karakternya yang nama serta kemampuannya diangkat dari nama-nama sastrawan kondang beserta karya mereka.

Karakter-karakter itu akan memamerkan kekuatannya ketika mereka dihadapkan dengan musuh mereka. Penonton anime Bungou Stray Dogs telah diperkenalkan dengan karakter beserta kemampuannya sebagai anggota Agensi Detektif Bersenjata, Port Mafia, dan The Guild. Kini, mereka akan diperkenalkan dengan Decay of Angel dan The Hunting Dogs.

Tapi, pembaca manga telah banyak diperkenalkan dengan karakter-karakter tersebut dan juga sepak terjangnya. Dari puluhan karakter dengan kemampuan khususnya, ada sejumlah karakter dengan kemampuan lebih kuat dari satu dan lainnya. Mereka yang terkuat ini adalah pemain penting dalam serial ini. Apa saja kemampuan terlemah dan terkuat serta pemiliknya di Bungou Stray Dogs? Mengutip CBR, simak ulasannya berikut ini!



19. Undefeated by the Rain — Kenji Miyazawa

19 Kemampuan Terlemah dan Terkuat di Bungou Stray Dogs

Foto: The Pantless Anime Blogger

Kenji Miyazawa punya kemampuan bernama Undefeated by the Rain, yang diangkat dari sebuah puisi. Terlepas dari namanya, kemampun itu membuat Kenji bisa mengangkat benda berat apa pun. Pada dasarnya, dia punya kekuatan super. Kenji bisa mempreteli rel kereta dengan tangan kosong dan melempar tank ke jalanan.

Undefeated by the Rain sepertinya juga memberikan ketahanan ekstra bagi Kenji. Kepalanya pernah ditendang sapi saat dia masih kecil, tapi dia baik-baik saja. Sayangnya, kemampuan ini jadi tidak berguna ketika Kenji kekenyangan.

18. The Great Fitzgerald — Francis Scott Key Fitzgerald

19 Kemampuan Terlemah dan Terkuat di Bungou Stray Dogs

Foto: Pinterest

The Great Fitzgerald adalah kemampuan yang hanya bisa dipakai mereka yang punya uang tak berseri. Sehingga, kemampuan ini tidak berguna bagi mereka yang berkantong cekak. Kekuatan ini membuat Fitzgerald lebih kuat dengan makin banyaknya uang yang dia hamburkan. Kalau ada orang lain di serial ini punya kemampuan itu, maka itu tidak akan berguna karena tidak ada karakter lain di serial itu yang sekaya dia.

17. The Matchless Poet — Doppo Kunikida

19 Kemampuan Terlemah dan Terkuat di Bungou Stray Dogs

Foto: Twitter
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Eiichiro Oda Goda Penggemar...
Eiichiro Oda Goda Penggemar One Piece lewat Buah Iblis
Spoiler Boruto Two Blue...
Spoiler Boruto Two Blue Vortex Chapter 20, Rilis di Jepang 19 Maret 2025
Its Family Time! Babak...
Its Family Time! Babak Epik Perjalanan Naruto Jadi Pahlawan Konoha, Jangan Lewatkan!
Vegeta Bakal Mati di...
Vegeta Bakal Mati di Akhir Dragon Ball, Kalah Lawan Black Frieza
Film Gundam Live-Action...
Film Gundam Live-Action Rilis Poster Perdana, Ceritanya Ikuti Alur Anime Klasik 1979
Spesial untuk Anime...
Spesial untuk Anime Lovers! Full Aksi Sihir yang Epik, GTV Hadirkan Black Clover Temani Family Time!
Film Jujutsu Kaisen...
Film Jujutsu Kaisen Tayang 2025, Masa Depan Anime Menggunakan Visual Sekuel Culling Game
5 Karakter Terkuat Anime...
5 Karakter Terkuat Anime Dandadan, Nomor 1 Tangkap Seluruh Pasukan Kur
Rekomendasi
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
Brigade Al-Qassam Gelar...
Brigade Al-Qassam Gelar Operasi Pertama, Israel Bunuh 1.000 Orang Sejak Perang Kembali Pecah
Kompak Turun, Ini Harga...
Kompak Turun, Ini Harga BBM Terbaru Pertamina, Shell, Vivo dan BP per 1 April
Berita Terkini
Mualaf, Ruben Onsu Temukan...
Mualaf, Ruben Onsu Temukan Ketenangan dan Kedamaian yang Sudah Lama Dicari
22 menit yang lalu
Pernyataan Lengkap Kim...
Pernyataan Lengkap Kim Soo Hyun soal Kasusnya dengan Kim Sae Ron
1 jam yang lalu
Ini Alasan Utama Ruben...
Ini Alasan Utama Ruben Onsu Mualaf dan Mantap Masuk Islam
2 jam yang lalu
Raja Charles III Izinkan...
Raja Charles III Izinkan Pangeran William Cabut Gelar Harry Asalkan Ratu Camilla Urus Keuangan Kerajaan
3 jam yang lalu
Alasan Aneh Meghan Markle...
Alasan Aneh Meghan Markle Tetap Memiliki Gelar Kerajaan Meski Tak Lagi Jadi Bangsawan
4 jam yang lalu
Lebaran Ayu Ting Ting...
Lebaran Ayu Ting Ting Tak Sama Lagi, Ini Sosok yang Dirindukan
5 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Islam dengan...
5 Negara Islam dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved